Kelas Online

Powerpoint Creative:
Membuat Tampilan PPT Siap Jual

Belajar membuat tampilan presentasi yang tidak membosankan menggunakan fitur-fitur kreatif di dalam aplikasi Powerpoint.

STUDENTS
1395

TINGKAT
All Level

KONSULTASI

SERTIFIKAT

Membuat Tampilan Presentasi Anti Boring dan Disukai Audiens

Apakah kamu pelajar yang akan melakukan presentasi di kelas? atau kamu adalah karyawan yang sering presentasi didepan client?

Jika iya, tentu kamu sudah familiar dengan software Microsoft PowerPoint sebagai salah satu tools presentasi paling mudah digunakan dan gratis.

Salah satu hal yang dapat membuat presentasi menjadi membosankan adalah tidak adanya variasi, yaitu jika presentasi hanya terdiri dari teks yang dibacakan tanpa adanya variasi seperti gambar, video, atau animasi, maka presentasi tersebut dapat menjadi membosankan.

Melalui kelas ini, saya ingin berbagi tips dan mengajarkan skill menguasai fitur-fitur terbaru di PowerPoint untuk kamu yang ingin menupgrade tampilan PowerPoint disetiap presentasi.

Kamu akan diajarkan dari nol, hingga praktek langsung membuat tampilan presentasi yang menarik seperti gambar dibawah ini : 

Alumni Sukses:
Teylita Andriyarini: Berawal Dari Resign, Hingga Dapatkan Klien Dari Australia

PowerPoint Dulu vs Sekarang, Banyak Fitur Barunya!

Microsoft PowerPoint adalah perangkat lunak presentasi yang telah ada sejak tahun 1990-an. Sejak saat itu, ada beberapa perubahan yang terjadi pada PowerPoint, di antaranya:

  1. Tampilan antarmuka: Antarmuka PowerPoint sekarang lebih intuitif dan mudah digunakan dibandingkan dengan versi-versi sebelumnya.
  2. Fitur-fitur baru: PowerPoint sekarang memiliki banyak fitur baru yang tidak tersedia pada versi-versi sebelumnya, seperti animasi, transisi, pembuatan poster dan pembuatan video dari presentasi.
  3. Kompatibilitas dengan perangkat lain: PowerPoint sekarang dapat dengan mudah diakses dan diedit melalui perangkat seluler seperti ponsel atau tablet.

Taukah kamu skill membuat tampilan PowerPoint ini dapat dijual loh?, pada platform Upwork.com ditemukan 1.047 project pembuatan PPT dibayar dollar >120 USD (1 project).  Kamu juga dapat menawarkan jasa pembuatan desain PPT di platform Fastwork dengan penawaran harga yang bersaing. Kamu pun dapat membuat produk digital yaitu template PPT yang dapat dijual mahal di platform Ratakan.com. Berikut data kami lampirkan:

Atau jika kamu ingin seperti saya yang menjadi content creator TikTok yang mengajarkan tentang tools-tools PowerPoint? Silahkan kunjungi profil TikTok saya disini:

Belajar Dari Dasar, Hingga Praktek Langsung Membuat Presentasi

Kelas ini bisa diikuti oleh siapa saja (tidak perlu latar belakang IT). Kelas ini disusun berdasarkan pengalaman saya selama beberapa tahun terakhir mendalami fitur PowerPoint.

Berikut adalah beberapa hal yang akan kita pelajari bersama dikelas ini:

Apa yang Berbeda di Kelas Ini?

Berikut adalah alasan mengapa para alumni memilih Habiskerja dibandingkan platform lain:

Kelas belajar PowerPoint pertama di Indonesia dengan harga terjangkau dan langsung praktek di Indonesia (tidak ada di platform lain)

Diajarkan oleh praktisi dan content creator tentang PPT dengan follower >14K

Bisa konsultasi dengan mentor via grup Telegram

Cocok untuk pelajar, karyawan sampai pengusaha

Kurikulum Kelas

47 Video Lessons/Lifetime

Pada modul ini kamu akan mengerti tentang:

  1. Pengenalan PowerPoint sebagai media presentasi
  2. Persiapan Software PowerPoint
  3. Pengenalan menu dan fungsi PowerPoint
  4. Cara menyimpan PowerPoint dalam berbagai format

*note: materi bertanda ⭐ adalah materi spesial habiskerja.com (tidak ada dikelas serupa di tempat lain)

Kapan Jadwal Belajarnya? Bagaimana Metodenya?

Jadwal Kelas

Fleksibel, akses selamanya.
Langsung bisa mulai belajar setelah daftar dan melakukan pembayaran

requirement: Laptop RAM 1 GB

Cara Belajar

  • Akses video belajar di web habiskerja.com
  • Bertanya dan konsultasi dengan mentor via telegram
  • Studi case membuat tampilan presentasi formal dan informal

Pengajar Kelas Ini

Imam Subha Ari Pamungkas
Travel & Creative Content Creator

  • Creative & Digital Marketing Enthusiast
  • CMO of PT Energi Milenial Indonesia
  • C2 Montréal Participant (known as the most forward thinking business event in the world)

Gak Cuma Belajar, Kamu Juga Akan Dapat Akses ke Komunitas

Yuk, bergabung bersama 130.000+ member dari berbagai perusahaan terkemuka

Rp358.000

Rp99.000

Diskon 72%

Kelas Ini Mencakup

daftar Kelas PowerPoint Sekarang

harga normal: Rp 358.000 Rp99.000 (Diskon 72%)

*diskon promo launching. Harga sudah termasuk:
  • Akses ke 47+ modul video (total 7 jam 15menit) pembelajaran dan free update
  • Praktek dan tools Ms. PowerPoint terupdate 2023
  • Akses grup premium telegram
Bonus pendaftaran hari ini:
  • Template PPT formal
Amankan Diskon 72% Untuk 5 Pendaftar Pertama/Hari

Frequently Asked Questions

Pertanyaan seputar kelas

Saya gaptek, apakah saya bisa mengikuti kelas?

Tentu saja bisa. Kelas ini didesain untuk pemula. Alumni kelas ini beragam sekali. Dari ibu rumah tangga, siswa SMA, orang tua, sampai programmer startup terkenal seperti Tokopedia.

Bagaimana sistem belajarnya?

Setelah melakukan pendaftaran dan pembayaran, kamu akan mendapatkan akun untuk mengakses kelas dalam bentuk video di habiskerja.com. Silahkan langsung ditonton dan dipraktekkan yaa!

Apakah ada garansi?

Jika anda menonton semua video dan mengikuti step-by-step yang diajarkan, anda 100% akan bisa menguasai skill MS. PowerPoint

Untuk garansi refund, mohon maaf kami tidak menerimanya. Karena anda akan langsung dapat akses ke premium resources yang kami miliki.

Apakah ada spek minimum laptop?

Tidak ada. Cukup laptop dengan RAM 1-2 GB dengan akses internet.

1
    1
    Your Cart
    Kelas IG Organik
    1 X Original price was: Rp358.000.Current price is: Rp179.000.
    Kelas favorit lainnya
    • Kelas Investasi Cryptocurrency
      Rp177.000 +Add
    • Kelas Bandarmologi
      Rp259.000 +Add
    • Kelas Copywriting
      Rp99.000 +Add
    Total Rp189.000